Selamat Datang di Honda Brio Community - hondabrio.org!
Saat ini Anda melihat hondabrio.org sebagai Guest dengan akses terbatas, agar dapat melihat seluruh isi forum, memposting thread, mereply thread, serta mendapatkan fitur lengkap hondabrio.org lainnya, Anda dapat Join di Honda Brio Community.

Agar lebih ringkas dalam proses registrasi, Anda juga dapat register di Honda Brio Community menggunakan :


Jika mengalami kesulitan dalam proses Registrasi, jangan sungkan untuk Kontak Kami.
Setelah registrasi, ada baiknya untuk melihat Tutorial Forum.
Untuk mencari topik diskusi yang diinginkan, silahkan gunakan Mesin Pencari HBC.


News
Supaya nggak double thread, silahkan Search Dulu Di Sini.
Yang butuh mud guard/flap, silahkan join Group Buy Mud Guard OEM Honda Brio.


Tweet
 
Thread Rating:
  • 0 Votes - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  

Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun

04-30-2014, 03:57 PM
#1
Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Quote:Jakarta, KompasOtomotif — Program pemerintah soal mobil murah ramah lingkungan (LCGC) memang menarik untuk disimak. KompasOtomotif telah mengulas beberapa perbedaan, mulai dari desain, dimensi, dan fitur dari mobil-mobil itu, seperti Toyota Agya, Daihatsu Ayla, Honda Brio Satya, dan Suzuki Karimun WagonR. Tentunya ini bertujuan untuk dijadikan sebagai bahan pertimbangan.

Selain itu, soal harga juga masuk dalam faktor yang patut diperhitungkan. Ada hal lain yang juga harus dijadikan bahan pemikiran, sebelum akhirnya memutuskan untuk memboyong mobil mini berbanderol murah tersebut. Hal itu juga masih berkaitan dengan pengeluaran. Ada sejumlah dana yang harus disisihkan sebagai biaya kepemilikan mobil-mobil murah tersebut.

Berikut daftar biaya perawatan berkala hingga 100.000 km atau 3 tahun milik keempat kontestan tersebut. Kami sertakan pula estimasi pajak tahunan. Mau tahun berapa jumlah yang harus dikeluarkan per bulan? Temukan jawabannya di bawah ini.

Pajak Tahunan
Agya Rp 1,67 juta
Ayla Rp 1,58 juta
Brio Satya Rp 1,6 juta
Karimun WagonR Rp 1,55 juta

Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Mobil Toyota Agya 1.0L Daihatsu Ayla 1.0L Honda Brio Satya 1.2L Suzuki Karimun WagonR
Servis Berkala 100.000 km Rp 5.303.870 Rp 6.386.600 Rp 3.950.000 Rp 6.043.400
Pajak tahunan s.d 3 thn** Rp 4.983.750 Rp 4.729.500 Rp 4.797.000 Rp 4.657.500
Total Pengeluaran Rp 10.287.620 Rp 11.116.100 Rp 8.747.000 Rp 10.700.900
Pengeluaran per tahun Rp 3.429.207 Rp 3.705.367 Rp 2.915.667 Rp 3.566.967
Pengeluaran per bulan Rp 285.767 Rp 308.781 Rp 242.972 Rp 297.247
** Data dari Biro Jasa

dan ternyata Honda Brio Satya paling murah gan ... Cool.PNG

Btw kenapa Service Berkala 100.000 km Brio Satya bisa paling murah dari pesaing ya?? Tanya.PNG

Sumber
 Quote
04-30-2014, 04:32 PM
#2
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Cuma 2 komponen ya, service berkala sama pajak tahunan. Biaya kepemilikan sama pajak yg disebut diatas koq ga jadi dimasukkan dalam perhitungan?

Seputaran Banjarbaru - Martapura | Warga KST (Kalimantan Selatan dan Tengah) Mohon Absen DISINI
 Quote
04-30-2014, 04:50 PM
#3
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
(04-30-2014 03:57 PM)rasdana Wrote:  dan ternyata Honda Brio Satya paling murah gan ... Cool.PNG

Btw kenapa Service Berkala 100.000 km Brio Satya bisa paling murah dari pesaing ya?? Tanya.PNG

Sumber

MANTAB OM INFONYA Cool.PNGCool.PNG

_____________________________________________
(Serang-Cilegon-Pandeglang-Rangkas-Lebak)
 Quote
04-30-2014, 05:00 PM
#4
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Mngkin karena servisnya honda per 10ribu km

Tutorial Forum | Donasi HBC | Sticker HBC | BBM 768B24E1
 Quote
04-30-2014, 05:19 PM
#5
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
(04-30-2014 05:00 PM)Zikri Irfandi Wrote:  Mngkin karena servisnya honda per 10ribu km

Nah ini nih, pemikiran Oom Zik sama dengan saya..Senyum.PNG

Tapi apa iya tetap lebih murah Brio Satya, secara free Jasa Biaya service Honda cuma s.d 1 tahun/20.000 km. Tanya.PNG
 Quote
04-30-2014, 05:52 PM
#6
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Belum diitung biaya racun ya. Hehehe
 Quote
04-30-2014, 07:21 PM
#7
Re: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Wah kalo sama itu sih jadinya unlimited mbak @DewiP 10

Seputaran Banjarbaru - Martapura | Warga KST (Kalimantan Selatan dan Tengah) Mohon Absen DISINI
 Quote
04-30-2014, 08:34 PM
#8
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
(04-30-2014 05:52 PM)DewiP Wrote:  Belum diitung biaya racun ya. Hehehe

wkwkw kalo diitung sama racun jatohnya lebih mahal pastinya Cool.PNG

HBC-LPG-001 | My Red Brio E CKD
 Quote
05-01-2014, 09:19 AM
#9
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
Bisa bisa biaya racun sampe 50% dari harga mobilnya.... Ada ngak ya hehehe bTW kenapa lebih lama ya jarak servisnya apa karena lebih tahan emang mesinnya..

HBC-SULSEL-004
 Quote
05-02-2014, 09:23 PM
#10
RE: Estimasi Biaya Kepemilikan "Mobil Murah" hingga 100.000 km/3 tahun
(04-30-2014 05:00 PM)Zikri Irfandi Wrote:  Mngkin karena servisnya honda per 10ribu km

Yg lain per 5ribu ya?
 Quote

  




Possibly Related Threads...
Thread: Author Replies: Views: Last Post
  Biaya Tambahan unutk pembelian di pemasaran Cabang Aris Noviyanto 6 131 07-31-2014 12:04 PM
Last Post: Fardhon Murdiyantoro
  Sharing pernah pakai Leasing mobil apa newkinematics 24 773 07-14-2014 08:32 PM
Last Post: Shan Shine
  Tips Gantungan Kunci Mobil Zikri Irfandi 8 531 07-07-2014 06:56 PM
Last Post: bambang
  (ask) Kirim mobil antar pulau via Kapal Roro Nuril Aditya 6 260 06-21-2014 09:49 PM
Last Post: Nuril Aditya
  Pengaruh warna pada mobil Drydry 16 879 05-31-2014 03:09 PM
Last Post: Bunkayara
  Banderol "Mobil Murah" Naik Mulai Juli ade 6 775 05-04-2014 06:57 PM
Last Post: BMX
  (Ask) Membedakan tahun produksi brio Fadhli Yea 19 1,142 03-15-2014 10:59 AM
Last Post: Krembolizer
  Honda Brio Mobil Pertama? Zikri Irfandi 100 6,929 03-07-2014 09:09 AM
Last Post: Said Ibrahim
  Harga Mobil Murah Honda Belum Akan Naik. detikOto Senin, 06/01/2014 fredo 16 1,216 01-31-2014 07:20 PM
Last Post: crazyjoe
  Dasar Hukum Mobil LCGC Zikri Irfandi 0 387 10-18-2013 07:36 AM
Last Post: Zikri Irfandi

Thread options
[-]


User(s) browsing this thread: 1 Guest(s)

Cara Cepat Hamil